Dewan Pers Tegaskan Tayangan JakTV Soal Perkara Tian Bachtiar Bukan Karya Jurnalistik by Irvan 12 Mei 2025 0 JAKARTA, EKOIN.CO - Dewan Pers menegaskan bahwa tayangan JakTV terkait perkara Tian Bachtiar bukan merupakan karya jurnalistik, melainkan hasil kerja sama marketing dengan klien senilai Rp484 juta. Pernyataan ini disampaikan ...