Atlet Hokipdo Aceh Berani Bersuara, Bonus PON Masih Menggantung
Banda Aceh, Ekoin.co - Atlet hokipdo Aceh, Yulianto, menyuarakan nasibnya yang belum menerima bonus usai PON Aceh-Sumut. Ia sudah menempuh pendidikan S2 demi fokus olahraga, namun hasil perjuangannya tak dihargai ...